Ada beberapa cara membuat undangan pernikahan online, mulai dari cara yang ribet sampai cara yang mudah. Kenapa membuat undangan digital itu susah? krena kamu perlu memahami tentang website, domain, hosting, desain undangan dll.
Namun kabar baiknya sekarang sudah banyak aplikasi untuk membuat undangan pernikahan digital sehingga kamu tidak perlu pusing memikirkan domain, hosting, desain dan hal-hal rumit lainnya.
Memperkenalkan Satu Momen Aplikasi untuk Membuat Undangan Pernikahan Online Tanpa Ribet
Ini ada beberapa hal yang menjadi pertimbangan kenapa memilih Satu Momen untuk membuat undangan pernikahan digital:
1. Bikin undangan dari hp
Kamu gk perlu khwatir harus punya laptop atau komputer krena kamu bisa membuat undangan pernikahan di hp.
2. Tema banyak dan bisa custom desain
Ada lebih dari 51 pilihan tema undangan pernikahan digital yang bisa kamu pilih. Bukan hanya itu kamu bisa custom desain undangan mulai dari, ubah background, jenis font, warna tulisan hingga menambah dan mengurangi halaman.
3. Kirim dengan nama tamu
Kamu bisa mengirim undangan pernikahan online disertai dengan nama tamu khusus, sehingga undangan lebih personal dan sopan.
4. Banyak fitur andalan
Lengkapi undangan pernikahan online yang kamu buat dengan beragam fitur diantaranya:
- Custom Nama Tamu Undangan
- Custom Musik Latar
- Tema Lengkap Bisa Custom
- Form RSVP & Ucapan
- Amplop Digital & Tanda Kasih
- Hitung Mundur Waktu Acara
- Integrasi Google Maps
- Galeri Foto & Video
- Informasi Live Streaming
- QR Code Check-In Acara
- Layar Sapa & Check-In Counter
- Edit Gampang Cukup Pake HP
- Tambah / Kurangi Halaman
- Ubah Urutan Halaman
- Beragam Tata Letak Halaman
- Ubah Warna & Ukuran Font
Memilih Template Undangan Pernikahan Online
Satu Momen menyediakan beragam template undangan pernikahan online yang bisa kamu gunakan untuk membuat undangan pernikahan online. Tinggal pilih dari 51 lebih tema yang tersedia dan edit sesuai kebutuhan.
Berikut ini beberapa template undangan pernikahan online yang sering digunakan:
Tema undangan online modern
Jika kamu ingin membuat undangan pernikahan online dengan desain modern kamu bisa pilih tema dibawah ini.



Tema undangan pernikahan elegan
Tema dibawah ini cocok untuk kamu yang ingin membuat undangan pernikahan online yang elegan



Tema undangan online simple minimalis
Jika ingin desain yang simple dan minimalis kamu bisa membuat undangan pernikahan digital dengan tema yg sederahana.



Tema undangan digital tanpa foto
Gak punya foto prewedding? gk masalah!. Kamu bisa membuat undangan pernikahan online tanpa foto menggunakan tema dibawah ini.



Selain tema undangan pernikahan diatas masih tersedia puluhan tema yang bisa kamu pilih. Kami bisa melihat beragam pilihan tema lainnya dengan klik tombol dibawah ini
Cara Membuat Undangan Pernikahan Online
1. Buka Satu Momen
Klik satumomen.com lewat laptop atau smartphone. Masuk dan daftar menggunakan email dan nomor wa kamu.

2. Pilih tema undangan


Telusuri puluhan template undangan pernikahan online di Satu Momen, klik tombol preview untuk melihat demo dari tema undangan. Jika sudah sesuai dengan selera kamu. Klik gunakan.

Buat link undangan dan klik lanjutkan.
3. Edit data & desain undangan pernikahan

Sesuaikan tema undangan lebih lanjut dengan mengganti foto, warna tulisan, detail acara, dan halaman undangan. Segala hal yang kamu edit akan tersimpan secara otomatis.

Untuk menambah halaman undangan pernikahan online klik tombol tambah halaman. Kamu dapat memilih layout halaman dari beragam layout yang tersedia.
4. Kirim undangan digital

Setelah selesai, saatnya mengirim undangan pernikahan online kepada kerabat mu. Klik menu kirim dan masukkan nama tamu undangan lalu kamu bisa menyalin link undangan dan mengirimnya kepada tamu undangan melalui WhatsApp.
Baca juga tips mengirim undangan pernikahan online agar tetap sopan.
Itulah cara membuat undangan pernikahan online dari hp atau laptop. Prosesnya cepat & mudah cukup pilih tema lalu edit detail acara dan undangan siap disebarkan. Jika ada hal yang kurang jelas Satu Momen sudah menyediakan tutorial membuat undangan pernikahan digital melalui video yang dapat kamu akses melalui link berikut.